
Classic West Europe + 3N in Paris (ROTHENBURG OB DER TAUBER) & KEUKENHOF
Checkout
Tour Detail

Classic West Europe + 3N in Paris (ROTHENBURG OB DER TAUBER) & KEUKENHOF
Eropa
13 Hari
Date of Trip | |
Guest | Person |
Price | Rp /pax |
ITINERARY
Hari 01: JAKARTA – MILAN
Hari ini Anda berkumpul di Bandara Soekarno Hatta menuju Milan-Italia.
Akomodasi: Dalam pesawat
Hari 02: TIBA DI MILAN
Selamat datang di kota mode – MILAN, orientasi di kota ini dimulai dengan Anda akan diajak Anda dapat melihat dan berfoto di depan Duomo Cathedral, La Scala Theater dan melihat keindahandari arsitektur Galleria Vittorio Emmanulle 2, selanjutnya anda berkesempatan untuk melikmati keindahan kota tua milan dan berbelanja di jalan utama pusat mode utama di italy, Via monte napoleon. Selanjutanya kembali ke hotel untuk beristirahat.
Akomodasi: 4* Hotel Milan Area atau Sekitar.
Hari 03: MILAN – COMO – ZURICH
Memulai liburan kita hari ini, kita akan meninggalkan kenangan indah di kota milan, menuju ke tempat wisata yang banyak di kunjungi oleh wisatawan lokal, kota di utara italy yang terkenal dengan keindahan danau dan pegunungannya, COMO. Dimana kita akan diajak untuk melihat danau COMO, dan kerkesempatan untuk mengelilingi kota como. Selanjutnya setelah makan siang, kita akan menuju kota terbesar di negara swiss, ZURICH. Dimana kita akan di ajak untuk mengunjungi 2 gereja yang ternama, yakni Grossmunster dan Fraumunster, yang berdekatan dengan anak sungai danau Zuurich, lalu berkesempatan untuk merasakan suasana local untuk berbelanja dan sekedar menikmati santapan local di OLD TOWN ZURICH. Selanjutanya kita menuju hotel untuk beristirahat (MakanPagi)
Akomodasi:4* Hotel Zurich Area atau Sekitar.
Hari 04: ZURICH – SCAFFHAUSEN – VADUZ–INNSBRUCK
Setelah makan pagi, anda akan di ajak untuk melanjutkan perjalana lagi untuk melihat air terjunRhein Falls yang terdapat di kota Schaffhausen di Utara Swiss dimana air terjun ini dialiri oleh salah satu sungai terbesar di Eropa barat yaitu: Sungai Rhein. Acara akan di lanjutkan menuju ke kota Vaduz ibu kota dari Liechtenstein, di kota ini anda daspat melihat dan berfoto diVaduz Castle yang menjadi tempat tinggal keluarga Cendana pada abad ke 12, perjalanan dilanjutkan menuju kota Innsbruck untuk melihat Golden Roof yang terkenal di kota tersebut, karena bangunan atap tersebut terbuat dari emas, setelah menikmati wisata 1 harian kita akan kembali menuju hotel untuk beristirahat.(MakanPagi)
Akomodasi: 4* Hotel Innsbruck Area atau Sekitar.
Hari 05: INNSBRUCK – ROTHENBURG OB DER TAUBER –NUREMBERG
Pagi ini anda akan diajak untuk menikmati keindahan sentuhan local dari jerman, kota tua yang indah ROTHENBERG THE OB DER TAUBER, kota yang INSTAGRAMABLE ini merupakan kota yang di lalui oleh jalur ROMANTIC ROAD. Dimana anda akan diajak untuk masuk ke mesin waktu, kembali ke Ratusan tahun yang lalu. Perjalanan akan dilanjutakan untuk ke kota terbesar nomer dua di area Bavaria jerman NUREMBERG untuk bermalam (Makan pagi, Makan Malam)
Akomodasi: 4* Hotel Nuremberg Area atau Sekitar.
Hari 06: NUREMBERG - COLOGNE
Setelah makan pagi anda akan di ajak Mengunjungi/ Melewati tempat bersejarah yang ada di kota Nuremberg Seperti NUREMBERG CASTLE, Mengunjungi juga salah satu gereja yg terpenting di kota ini ST SEBALDUSKIRCH. Dan tak lupa foto di depan salah satu rumah seniman renaisans jerman Albrecht Durer DURER-HAUS. Perjalanan dilanjutkan menuju kota Cologne yang terkenal dengan asal muasal perfume eau de cologne dan mengunjungi Dom Cathedral salah satu gereja gothic tua dimana berdasarkan cerita tempat ini terdapat makamdari 3 orang majus.(MakanPagi)
Akomodasi: 4* Hotel Cologne atau Sekitar.
Hari 07: COLONGE – ROERMOND– AMSTERDAM
Hari ini anda akan diajak untuk berbelanja di Roermond dimana terdapat berbagai macam brand ternama disini. Dimana terdapat barang – barang brand yg terkenal di europa, Setelah itu perjalanan dilanjutkan menuju Amsterdam untuk bermalam(MakanPagi)
Akomodasi: 4* Hotel Amsterdam Area atau Sekitar.
Hari 08: AMSTERDAM – LISSE** – VOLENDAM – AMSTERDAM
Setelah makan pagi, Anda akan diantar menuju kota Lisse untuk melihat pameran bunga Tulip (Keukenhoff**) yang diadakan setiap tahun sekali. Setelah itu menuju desa nelayan di kota Volendam, dimana Anda dapat berfoto menggunakan baju khas Belanda di sini atau membeli souvenir khas Belanda.Kemudian kembali ke Amsterdam. Tak lupa Anda diajak untuk mengunjungi pabrik pengasahan berlian dan menyusuri kanal dengan menggunakan canal cruise. Setelahnya apabila waktu memungkinkan, anda akan diajak berkeliling di DAM SQUARE, pusat kota amsterdam. (Makan pagi, Makan Malam)
(Periode Keukenhoff tanggal 21 maret – 19 May 2019, diluar tanggal tersebut digantikan mengunjungi Zaanse Schaans)
Akomodasi: 4* Hotel Amsterdam Area atau Sekitar.
Hari 09: AMSTERDAM– BRUSSEL – PARIS
Hari ini setelah makan pagi, kita tinggalkan kota amsterdam untuk melanjutkan perjalanan ke kota Brussel. Sesampainya di kota Brussels, Anda akan diajak untuk Walking Tour melihat Grand Place, Maison Du Roi, Town Hall dan patung Maneken Pis yang melegenda. (MakanPagi)
Akomodasi: 4* Hotel Paris Area atau Sekitar.
Hari 10: PARIS
Pagi ini orientasi di kota Paris dimulai dengan berkeliling di pusat kota dengan melewati gerbang kemenangan Arc de Triomphe, jalanan megah Champs de Elysèes, Place De La Concorde, Les Invalides dan berfoto lambang kota Paris yaitu Eiffel Tower, dan tidak lupa berbelanja di galeries lafayette mall yang terkenal di paris.
Hari 11: RELAX PARIS
Hari ini acara bebas ( Tanpa Bus dan Guide ). Setelah sarapan pagi, anda diberikan kesempatan mengikuti acara bebas untuk mengunjungi istana Versailles, merupakan istana terindah di Eropa dan merupakan dasar dari pembuatan istana lain di eropa abad pertengahan, dan atau anda dapat menikmati Disneyland satu satunya di eropa, Disneyland paris, sambal berbelanja di outlet paling terkenal di daerah paris, Marne-la-Vallée outlet.(Biaya Tiket dan Transportasi Tidak termasuk) (MakanPagi)
Hari 12: RELAX PARIS – JAKARTA
Hari ini tiba waktunya Anda dijemput dan diantar menuju bandara guna kembali ketanah air. (Makan Pagi)
Hari 13: TIBA DI JAKARTA
Hari ini Anda tiba di Jakarta
HAL – HAL PERHATIAN:
1. Group akan diberangkatkan jika jumlah peserta mencapai minimum 20 orang dewasa/group
2. Pendaftaran harus disertai pembayaran uang muka (Non-refundable deposit) sebesar IDR 6,500,000/peserta, dan pembayaran uang muka hanya menjamin keikut-sertaan dalam paket tour pilihan Anda.
3. Bila ada pembatalan dari pihak tamu, maka uang muka tidak dapat dikembalikan dan akan dianggap hangus.
4. Harga tour dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu sebelum pelunasan biaya tour dilakukan, walaupun pembayaran uang muka telah dilakukan.
5. Biaya pembatalan oleh peserta dalam waktu:
A. 15 – 30 hari sebelum keberangkatan dikenakan biaya sebesar 50% dari harga tour.
B. 7 – 15 hari sebelum keberangkatan dikenakan biaya sebesar 80% dari harga tour.
C. Kurang dari 7 hari sebelum keberangkatan dikenakan biaya 100% dari harga tour.
6. Dalam keadaan Force Majeure/terpaksa/tidak teratasi karena bencana alam, kerusuhan, suasana mencekam dan lain-lain, rencana perjalanan dapat dirubah baik susunan maupun jadwalnya tanpa pemberitahuan terlebih dahulu, hal ini demi kepentingan dan keamanan seluruh rombongan. Dalam hal ini TRAVELYUK tidak bertanggung jawab dalam pengembalian biaya atau uang atas service yang sudah dibayarkan yang tidak digunakan, termasuk dan tidak terbatas pada biaya tambahan.
7. Demi kelancaran tour, acara perjalanan dapat berubah tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.
8. Produk ini dilindungi oleh Asuransi Perjalanan ACA New Travel Safe*, untuk kenyamanan dan kekhawatiran atas hal-hal tak terduga yang mungkin terjadi selama perjalanan. Manfaat yang di jamin adalah : Kecelakaan Diri, Biaya Medis, Evakuasi Medis Darurat / Repatriasi, Repatriasi Jenazah, Kunjung Kerabat, Penjagaan Anak, Kehilangan Bagasi dan Barang Pribadi, Penundaan Penerbangan. Note* : Syarat dan ketentuan sesuai dengan isi Polis ACA Asuransi New Travel Safe Bundling Group TRAVELYUK
Contact Us
If you have any questions, please contact us.
-
Hotline
+6281219649839 -
Whatsapp
081219649839 -
Email
info@travelyuk.com